Tenun Sikka Di Tanah Flores: “Benang ikat yang Bernyawa”
Tenun Sikka Di Tanah Flores. Pagi itu tepat pada hari selasa, udara Kota Maumere, Kabupaten Sikka Nusa Tenggara Timur terasa lebih hangat dari biasanya. Di bawah langit biru dan aroma kain tenun tradisional, saya melangkah ke Pasar Alok salah satu … Continued
Tenun Teknik Silang Kepar: Desain diagonal yang elegan
Tenun teknik Silang Kepar adalah salah satu teknik tenun miring. Ciri utama jenis tenun ini adalah miring yang tersusun rapi secara diagonal dan Berkarakter. Jika kamu sudah membaca sebelumnya tentang tenun polos. Selanjutnya kita akan melihat bagaimana teknik tenun polos … Continued
Mengenal Teknik Tenun Polos: Teknik dasar yang merakyat
Mengenal teknik tenun polos yang menjadi dasar dari semua teknik menenun, karena hanya fokus pada benang lungsi dan benang pakan, itu saja tanpa ribet mikirin polaa dan motifnya. Makanya Kalau artikel kali ini kita lagi ngomongin teknik tenun yang paling … Continued
Membedakan Kain Tenun Indonesia: Pembuatan hingga Filosofinya
Membedakan kain tenun Indonesia, setelah itu pernah nggak sih, kamu lagi jalan-jalan ke pasar seni atau pameran UMKM mungkin juga pada bazar di Mall-mall. Terus mata kamu langsung nyangkut ke satu kain tenun yang warnanya kaya sunset dan motifnya rumit … Continued
Mengangkat Harkat Tenun Ikat: Warisan Kriya Tekstil Nusantara
Mengangkat harkat tenun ikat Indonesia sangat penting melakukannya saat ini, mengingat hampir sebagian besar produksi kain tenun nusantara semakin berkurang. Berkurang produksi kai tetun tersebut sangata beralasan, mengingat pengrajinannya yang rata-rata ibu-ibu yang semakin tua. Sementara generasi mudanya kurang beminat … Continued
Anyaman Rindu Menjelang Lebaran
Sinopsis Cerita Anyaman Rindu Menjelang Lebaran. Dalam perjalanannya ke Banyuwangi, Basmar, penulis lepas yang menelusuri jejak pelaku ekonomi kreatif—bertemu dengan Pak Giman, seorang buruh pabrik rotan berusia senja. Ia tinggal bersama istrinya, Bu Lastri, di rumah kontrakan kecil dekat pelabuhan. … Continued
Surat Dari Bulukumba: Perempuan Pengrajin Perahu Phinisi
Anak Perempuan di Dermaga Surat Dari Bulukumba. Perempuan Pengrajin Perahu PhinisiSaya tiba di Bulukumba pada pagi yang cerah, dengan sisa embun masih menempel malu-malu di kaca jendela penginapan. Kota ini punya aroma asin yang tak bisa di hindari—udara laut yang … Continued
Teori Postmodernisme Seni Kerajinan: Resistensi Di Era Digital
Terminal Kampung Rambutan Teori Postmodernisme Seni Kerajinan. Terminal Kampung Rambutan sore itu riuh seperti biasa. Suara klakson bersahutan, para calo berlomba jadi yang paling nyaring, dan aroma khas gorengan campur solar memenuhi udara. Di antara keramaian, tiga orang duduk di … Continued
Teori Embeddedness dalam Seni Kerajinan
Perjumpaan Di Perpustakaan Teori Embeddedness dalam Seni Kerajinan. Perpustakaan Fakultas Seni sore itu terasa lebih tenang dari biasanya. Di sudut ruang baca lantai dua, dekat rak buku yang penuh debu tentang estetika klasik dan teori budaya, Nina sudah duduk rapi. … Continued
Teori Modal Sosial dalam Seni kerajinan
Pertemuan Tak Sengaja Teori Modal Sosial. Toko Buku Bekas Blok M, Lorong Seni & Budaya Lorong itu wangi kertas tua. Bukan bau apek yang mengganggu, tapi aroma nostalgia: seperti surat cinta yang tak pernah dikirim atau catatan kuliah yang masih … Continued